~ Jazakalloh Khoiron Katsiro atas kehadiran n supportnya dlm acra mabit MQS PI Thn baru 1432 Hijriah, smoga dpt brmanfaat n mnjadi jln amal n elmu. Amiin.. ~

Kamis, 13 Maret 2008

MQS BI Ke 25 "Detik2 Menjelang Sang Kekasih Tiada"

Bismillahirrahmanirrahiim
Assalamu'alaikum wa Rahmatullahi wa Barakatuh,

Segalah puji hanya milik Allah kepada-Nya kita berbakti dan kepada-Nya kita memohon agar ditetapkan dalam hidayah aqidah yang lurus. Sholawat selalu tercurah kepada Rasulullah SAW tercinta, keluarga, sahabat dan ummatnya.

Menjelang dan setelah Rosulullah (Shollallohu ‘alaihi wasallam) wafat, begitu banyak kejadian yg bisa di jadikan hikmah dan pelajaran.
Seketika itu pula kota Madinah bising dengan tangisan ummat Islam; antara percaya - tidak percaya,
Rasul Yang Mulia telah meninggalkan para sahabat dan umat islam.
Bagaimanakah detik-detik menjelang Rosululloh wafat, wasiat dan hikmah apa yang dapat diambil ?
Bagaimanakah keadaan umat islam setelah Rosulullah wafat, apakah yang terjadi pada umat islam ?

Bapak, Ibu, Sahabat-sahabat sekalian.
Divisi Dakwah Daarut Tauhiid Jakarta bekerja sama dengan Manajemen Masjid Baitul Ihsan Bank Indonesia, mempersembahkan :

Malam Muhasabah Menuju Qolbun Salim-25 (MQS-25) Edisi Sirah Nabawiyah "Detik-detik menjelang sang Kekasih tiada"

Waktu :
Sabtu 5 April 2008 bertepatan dengan 28 Rabiul Awal 1429 H
Pukul 18:00 sd 06:00 keesokan harinya (menginap / Mabit)
Bertempat di Masjid Baitul Ihsan (BI) Bank Indonesia

Nara Sumber :
Ust. Hilman Rosyad Shihab, Lc.

Imam Qiyamullail & Muhasabah :
Ust. Ibnu Jarir, Lc.

Moderator & Kuliah Subuh :
Ust. Syam Abdul Fattah

Agenda :
Tasmi - Kajian Tematis & Dialog interaktif - Qiyamullail - Muhasabah - Dzikir Al-ma'sturat

Acara ini terbuka untuk umum, pria/wanita, ihwan/akhwat dan tidak dikenakan biaya.

Untuk informasi lebih lanjut dipersilahkan menghubungi :
DT Jakarta : 021-7235255
MQS Hotline (Kasmudi) : 021-70145049
Anto : 0816 -1403641
Yanie : 0813-1768-3906
Yayah : 021 - 99518109

Jazakumullah khoiron katsiiroo,
atas bantuannya dalam ikut menginformasikan acara kegiatan ini
Smoga jadi ladang amal dan dimudahkan untuk bisa hadir.

Wassalamu 'alaikum warahmatullahi wabarakatuh

(Tim Publikasi MQS-25)
http://www.majelisqolbunsalim.blogspot.com

Readmore »»